Belajar HTML dan segala perintahnya
HTML adalah bahasa standart dalam pembuatan Web Site. Anda wajib belajar kode HTML ini. Sebuah web site terdiri dari satu atau lebih halaman - halaman. Halaman-halaman website tersebut adalah file-file HTML.
Bahasa HTML (Hypertext Markup Language) sebenarnya bukan murni sebuah bahasa pemrograman komputer, tapi ia lebih mengarah pada Penandaan perlakuan bagi suatu text. Hal semacam ini bisa kamoe jumpai di program Word Star. Dimana bila ingin mengubah format tampilan suatu text kamoe harus menyisipkan kode-kode tertentu misalnya :
^B, ^I ,dll.
Demikian pula cara kerja HTML. Dengan mengetikkan kata-kata aja, kamoe udah bisa membuat suatu file HTML, tapi agar tampilannya lebih berkesan, maka perlu juga dipelajari kode-kode untuk memperbaikinya. Di Blog kita bersama ini kita akan belajar mengolahnya dengan HTML. Anda akan belajar HTML disini. Kami telah mensettingnya agar mudah bagi anda untuk belajar HTML.
Biar kamoe bisa lebih bersemangat, kamoe perlu tahu bahwa setiap kamoe mengetikkan kata-kata di forum diskusi ataupun kotak komentar, sebenarnya kamoe telah membuat file HTML.
Jadi....mudah banget kaaan ??
Dan biar kamu lebih pede lagi, ketiklah beberapa kata di Notepad.
(Untuk membukanya klik Start - Programs - Accessories
- Notepad).
Lalu simpanlah dengan nama htmlku. html. Maka kamu telah membuat sebuah file HTML. Selamat yah!
So, met mencoba and met belajar aja. Ingat !! Terus berlatih dan pantang menyerah.
Tanpa keduanya jangan harap deh kamoe punya situs yang otre hehehe.....
Selasa, 20 Oktober 2009
belajar HTML bagi Pemula
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar